Besok hari terakhir daftar Google Ads Lead Generation

Bismillah…

Sudah tanggal 30 Juli 2019.

Itu artinya besok adalah kesempatan terakhir Anda untuk mendaftar kelas:

Google Ads Lead Generation

Hanya tersisa 1 hari lagi waktu Anda untuk memutuskan, karenanya selagi ada kesempatan, jangan sia-siakan kesempatan berharga ini.

Selama 7 hari kedepan Anda akan belajar bersama para mentor Praktisi Google Ads yang sudah lama sekali memanfaatkan Google Ads sebagai sarana beriklan untuk bisnisnya.

Siapa saja mentornya?

Mirza Andrian : Penasihat di KIRIM.EMAIL, sekaligus praktisi Google Ads yang terbukti menumbuhkan bisnisnya hingga ratusan karyawan, salah satunya dengan menggunakan Google Ads.

Rivai Muchlis : Spesialis paid traffic di Adconomic. Sudah membantu banyak UKM dalam eksekusi iklan berbayar mereka melalui Google Ads.

Fikry Fatullah: CEO & Founder KIRIM.EMAIL yang akan mengajarkan Anda bagaimana mengolah leads yang masuk menjadi lebih optimal menggunakan email marketing.

Dwi Didit Prasetiyo : Spesialis akuisisi pelanggan di KIRIM.EMAIL.

Sedikit dari saya sendiri, Dion Arfan : Sebagai yang bertanggung jawab mengirimkan email promosi di KIRIM.EMAIL.

_______

Diskusinya bisa 2 arah, sehingga memudahkan Anda berkomunikasi ketika ada yang kurang Anda mengerti dari materi yang diberikan.

Materi dan Forum diskusi berada di 1 platform sehingga proses belajar bisa lebih mengalir, komunikasi lebih tertata rapi dan tidak akan kehilangan konteks.

Kenapa 7 hari?

Karena materinya hanya sedikit yaitu berfokus pada cara bagaimana mendatangkan leads atau calon pelanggan yang tertarget dengan harga yang murah dan konsisten.

Lebih baik Anda belajar 1 jurus namun Anda praktekkan berkali-kali dibandingkan Anda belajar 100 jurus dan tidak satupun yang Anda praktekkan jurusnya.

Namun jika Anda punya pertanyaan lebih dan ingin diskusi lebih mendalam, Anda bisa diskusi dengan para mentor di forum diskusi di kelas nanti.

Segera daftar sebelum kelasnya ditutup:

KLIK DISINI untuk mendaftar

Waktu Anda untuk mendaftar akan berakhir dalam:

Sampai ketemu dikelas!

-Dion Arfan.

Komentar